Pertemuan Pertama - Array, Pointer & Introducing Data Structure - 2101715064 - Adhithama G. N ~ Blognya Adhithama Gp. N

Pertemuan Pertama - Array, Pointer & Introducing Data Structure - 2101715064 - Adhithama G. N


ARRAY

Merupaka kumpulan elemen data yang sama dan memiliki tipe data yang sama. Memiliki index yang dimulai dari 0.
Array memiliki ketentuan, yaitu :
  • Homogen
  • Nilai terbatas
  • Dimulai dengan index 0


Array declaration & accesing
Array juga memiliki jenis, diantaranya :
  •  Array 1 dimensi,
  • Array 2 dimensi, dan
  • Array multidimensi.


Namun, berapakah maksimal dari dimensi sebuah array?
For what it is worth, the limit on my system is just 30 dimensions when allocated statically and 19 dimensions when allocated on the stack. The Java language does not limit the number of dimensions, but the Java VMspec limits the number of dimensions to 255. - Syed Hasan Badshah
           
Operation in array
Array juga memiliki operasi, yang berupa :
  • Traversal
  • Insertion
  • Searching
  • Deletion
  • Merging
  • Sorting





POINTER

Merupakan tipe data yang memberikan petunjuk alamat untuk memory komputer.

Pointer memilik 2 operator, yaitu :
-          & = untuk mengambil alamat
-           * =  untuk mengisi isi.

Contohnya seperti :
int a  = 10;
int *p = &a;
printf( “%d\n”, *p );
a  = 17;
*p = 20;
printf( “%d\n”, a );

Namun, apakah perbedaanya single pointer dengan double pointer?
  • Perbedaanya alamat yang tercetak akan sedikit berbeda ketika membuat baris baru.

Lalu, berapa maksimal bintang (*) pointer?
  • Actually, C programs commonly make use of infinite pointer indirection. One or two static levels are common. Triple indirection is rare. But infinite is very common.
  • 12 level


DATA STRUKTUR

Merupakan susunan data, baik dalam memori komputer maupun pada penyimpanan
Contoh yang mudah ditemukan dari data struktur ada cryptocurrency (Bitcoin).

Contoh lain dari data struktur diantaranya : 
  • Array
  •  Linked lists (dynamic allocation). Pada saat berjalan, memori baru bertamabah.
  • Queues (first in, first out). Seperti orang yang sedang mengantri, orang pertama akan keluar pertama.
  • Stacks (first in, last out/last in, first out). Seperti tumpukan piring.
  • Binary trees
  • Hash tables



Data Abstrak

Merupakan bentuk data yang memiliki kegunaan program.

Tipe data memiliki beberapa jenis, yaitu :
  • Primitif (Seperti int, char, float)
  • Abstact data


Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Categories

About Me

My photo
Hay... Salam kenal dari saya, saya merupakan mahasiswa dari Binus University semoga terhibur dan enjoy pada blog saya